Anda akan belajar langsung dari IRENE CORRY, satu-satunya Authorized Master Trainer dari Indonesia yang berafiliasi dengan Robert Dilts dan Judith DeLozier.
Dengan pengalamannya di dunia anak-anak lebih dari 12 tahun, dimana dia telah membantu transformasi ribuan anak-anak, sekaligus juga mengajarkan parenting kepada orangtua yang mengikutsertakan anak-anaknya camp, Anda akan mendapatkan pembelajaran yang komprehensif, pengalaman belajar yang luas dan kaya antara teori, konsep dan pengalaman praktisinya.